Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Contoh Pidato Bertajuk Pengaru Internet Terhadap Remaja di Malaysia


Pidato adalah suatu kegiatan berupa ucapan dengan susunan yang baik untuk menyampaikan gagasan kepada orang banyak. Pidato bertujuan untuk mempengaruhi orang lain agar mengikuti kemauan atau maksud kita dengan suka rela. Pidato juga merupakan suatu kegiatan untuk berorasi di depan umum...Kumpulan Pidato Lengkap

Adapun unsur-unsur dalam pidato yaitu:

  1. Pendahuluan
  2. Salam pembuka
  3. Sapaan
  4. Puji syukur
  5. Isi pidato
  6. Penutup pidato
  7. Salam penutup

Ciri-ciri pidato yang baik adalah:

  1. Pidato harus memiliki tujuan yang jelas.
  2. Sebuah pidato harus mengandung atau memuat kebenaran.
  3. Penyampaian pidato harus jelas dan semenarik mungkin.
  4. Pidato harus bersifat efektif, dapat diselingi dengan humor.
  5. Penyampaian pidato menggunakan artikulasi, intonasi, dan volume yang terang dan jelas.

Metode-metode dalam membawakan pidato yaitu:

  1. Metode memoriter yaitu menghafal naskah.
  2. Metode ekstemporan yaitu membuat catatan kecil berisi garis besar pidato.
  3. Metode naskah yaitu dengan cara membaca naskah yang telah disiapkan.
  4. Metode impromtu yaitu spontanitas atau serta merta tanpa adanya persiapan.

Jenis-jenis pidato adalah sebagai berikut:

  1. Pidato yang bersifat persuasif
  2. Pidato yang bersifat rekreatif
  3. Pidato yang bersifat informatif
Tujuan pidato adalah untuk memberikan pemahaman dan informasi kepada orang lain secara massal dengan berorasi di depan umum. Selain itu, pidatojuga dapat berfungsi untuk membuat orang lain senang dan terhibur dengan apa yang kita sampaikan


Berikut Contoh Pidatonya:

 

Contoh Pidato Tentang Pengaru Internet Terhadap Remaja di Malaysia

 Yang Mulia Tuan Pengerusi Majlis, Barisan Panel Hakim Yang Arif Dan Berpaksikan Keadilan, Saudara Penjaga Masa Yang Setia Dengan Randiknya, para guru, rakan-rakan serta hadirin hadirat yang saya hormati sekalian. Salam satu Malaysia diucapkan.

Junjungan rahmat dipanjatkan ke hadrat ilahi kerana berkat rahmatnya dapat kita berhimpun di sini dalam Karnival Bahasa Melayu Daerah Serian.

Hadiri hadirat sekalian,

Berdirinya saya di sini, tidak lain dan tidak bukan adalah untuk menyampaikan pidato saya yang bertajuk Pengaruh Internet Terhadap Remaja.

Hadirin,

Sebelum saya memulakan pidato saya, moleklah kiranya saya mendefinisikan tajuk pidato saya satu-persatu.

Menurut Kamus Dewan edisi yang keempat, pengaruh bermaksud kuasa yang meninggalkan kesan kepada orang lain. Internet bermaksud rangkaian komputer antarabangsa yang membolehkan pengguna komputer di seluruh dunia berhubung antara satu sama lain. Dan remaja membawa maksud seseorang yang sudah akil baligh.

Internet, kata yang tidak asing di telinga setiap orang, terutama para remaja yang senantiasa bergaul dengan mewahnya dunia yang berteknologi dan praktis. Internet boleh dicapai di mana sahaja kita berada dengan bermodalkan telefon selular yang memiliki rangkaian internet. Dunia Informasi Tanpa Batas, begitulah orang-orang menyebutnya. Dengan adanya internet, akses atau jalan terhadap penyampaian informasi-informasi yang ada di dunia ini dapat diambil dengan mudah.

Internet ini adalah media yang paling efektif dan mudah untuk didapati dan diakses oleh sesiapa sahaja sehingga maklumat maklumat seperti gambar-gambar yang tidak senonoh, atau video-video aneh yang bersifat terlampau dapat mempengaruhi jiwa dan keperibadian remaja itu sendiri, sehingga mereka terpengaruh dan mengganggu konsentrasi terhadap proses pembelajaran di sekolah.

Umumnya, internet digunakan oleh setiap remaja untuk mencari atau mendapatkan informasi yang berhubungan dengan subjek yang diajar di sekolah. Ini dapat menjadikan remaja lebih kreatif dan aktif dalam mencari sumber informasi dan ilmu pengetahuan berbanding remaja yang hanya duduk diam di depan meja dan mendengar guru mengajar.

Tidak dinafikan internet mampu menjadi pendorong terhadap remaja untuk terus berkembang. Sebaliknya jika disalahgunakan ia juga dapat berfungsi sebagai penghancur generasi muda.

Remaja yang sentiasa melayari internet akan lebih peka terhadap perubahan informasi di sekitarnya.Tetapi, remaja yang memiliki kecenderungan pada hal yang negatif akan nampak pasif kerana hanya leka dengan kemudahan yang sarat dengan informasi daripada internet tersebut.

Maka, alangkah baiknya jika kita bijak menggunakan kemudahan ini dengan sebaik-baiknya dalam hal yang positif demi kemajuan diri dan peribadi kita. Selaku remaja, kita semua harus dapat menguasai teknologi yang sedang berlari kencang pada era ini, kerana dengan demikian kita pun akan ikut berlari menongkah masa depan.

Hadirin sekalian,

Saya akhiri pidato saya dengan 2 rangkap pantun :

Dian tiga lilin pun tiga

Tanglung tergantung rumah laksamana

Diam juga sabar pun juga

Ada umur tidak ke mana

Tuan puteri pergi ke Rasah

Pulang semula sebelah pagi

Kita bertemu akhirnya berpisah

Diizin Tuhan bersua lagi

Sekian terima kasih.
 

 

beberapa contoh yang merupakan teks pidato. Semua contoh meliputi tentang pidato bahaya narkoba, pidato perpisahan, pidato kebersihan, pidato pendidikan, dan yang terakhir pidato moral atau pendidikan karakter. Contoh pidato bahasa jawa tentang narkoba, contoh pidato bahasa jawa tentang pendidikan, contoh bahasa jawa tentang kebersihan, contoh pidato bahasa jawa tentang perpisahan, contoh pidato bahasa jawa tentang kesehatan, dll.Dari mulai contoh yang pertama hingga akhir silahkan bisa dijadikan untuk referensi bagi yang membutuhkan.

 

 Contoh Naskah Pidato Singkat dalam Berbagai Tema



Banyak sekali Contoh pidato yang tersedia disini dari Contoh pidato bahasa jawa, Contoh Pidato Bahasa Sunda, contoh pidato bahasa inggris singkat, contoh pidato bahasa inggris tentang pendidikan
,contoh pidato bahasa inggris tentang covid-19, pidato bahasa inggris tentang akhlak, contoh pidato bahasa inggris singkat tentang islam, materipedia.my.id, pidato bahasa inggris singkat tentang pendidikan, contoh pidato bahasa inggris tentang lingkungan, contoh pidato bahasa inggris tentang menjadi diri sendiri, contoh pidato bahasa jawa tentang pendidikan, contoh pidato bahasa jawa tentang covid-19, contoh pidato bahasa jawa tentang perpisahan, contoh pidato bahasa jawa tentang menuntut ilmu, contoh pidato bahasa jawa tentang kesehatan, pidato bahasa jawa tengah, pidato bahasa jawa krama, pidato bahasa jawa singkat tentang kebersihan .

 

Selalu Kunjungin Selalu materipedia.my.id Untuk Mendapatkan Pidato Terbaru

Posting Komentar untuk "Contoh Pidato Bertajuk Pengaru Internet Terhadap Remaja di Malaysia"