Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Contoh Naskah Pidato Tentang Memperingati Hari Kesaktian Pancasila


Pidato adalah suatu kegiatan berupa ucapan dengan susunan yang baik untuk menyampaikan gagasan kepada orang banyak. Pidato bertujuan untuk mempengaruhi orang lain agar mengikuti kemauan atau maksud kita dengan suka rela. Pidato juga merupakan suatu kegiatan untuk berorasi di depan umum...Kumpulan Pidato Lengkap

Adapun unsur-unsur dalam pidato yaitu:

  1. Pendahuluan
  2. Salam pembuka
  3. Sapaan
  4. Puji syukur
  5. Isi pidato
  6. Penutup pidato
  7. Salam penutup

Ciri-ciri pidato yang baik adalah:

  1. Pidato harus memiliki tujuan yang jelas.
  2. Sebuah pidato harus mengandung atau memuat kebenaran.
  3. Penyampaian pidato harus jelas dan semenarik mungkin.
  4. Pidato harus bersifat efektif, dapat diselingi dengan humor.
  5. Penyampaian pidato menggunakan artikulasi, intonasi, dan volume yang terang dan jelas.

Metode-metode dalam membawakan pidato yaitu:

  1. Metode memoriter yaitu menghafal naskah.
  2. Metode ekstemporan yaitu membuat catatan kecil berisi garis besar pidato.
  3. Metode naskah yaitu dengan cara membaca naskah yang telah disiapkan.
  4. Metode impromtu yaitu spontanitas atau serta merta tanpa adanya persiapan.

Jenis-jenis pidato adalah sebagai berikut:

  1. Pidato yang bersifat persuasif
  2. Pidato yang bersifat rekreatif
  3. Pidato yang bersifat informatif
Tujuan pidato adalah untuk memberikan pemahaman dan informasi kepada orang lain secara massal dengan berorasi di depan umum. Selain itu, pidatojuga dapat berfungsi untuk membuat orang lain senang dan terhibur dengan apa yang kita sampaikan


Berikut Contoh Pidatonya:

 

Contoh Naskah Pidato Tentang Memperingati Hari Kesaktian Pancasila

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakaatuh.

Saudara-saudara sebangsa setanah air Indonesia, yang berbahagia,

DI pagi yang cerah ini marilah kita bersama mencurahkan rasa ukur kepada Allah Swt, karena pada kesempatan ini kita bisa hadir berkumpul di .sini guna memperingati Hari Kesaktian Pancasila. Hari ini tepatnya tanggal 1 Oktober …. seluruh bangsa Indonesia tidak boleh terlupakan, bahwa setiap tanggal I Oktober merupakan hari yang penuh dengan sejarah mendambakan persatuan dan kesatuan, hidup penuh damai, adil dan makmur berdasarkan Pancasila.

Saudara-saudara sebangsa setanah Air Indonesia, yang kami hormati.

Kita semua telah membaca sejarah, bahwasannya partai Komunis mengadakan pemberontakan untuk memporak-porandakan negara Indonesia yang berdasarkan Pancasila, tepatnya 30 September 1965. Memang partai Komunis Indonesia mempunyai tujuan ingin mengganti ideologi negara Pancasila i lengan ideologi Komunis. Suatu kepercayaan yang tidak mengakui adanyaTuhan Yang Maha Esa, dalam hal ini tentunya tidak sesuai dengan ideologi Pancasila, dan juga menyimpang dari ajaran agama Islam.

Saudara-saudara sebangsa setanah air Indonesia, yang tercinta.

Tapi kita hendak bersyukur kepada Allah Swt, karena rahmat-Nya yang Maha Kuasa telah diberikan bangsa Indonesia, sehingga dengan rasa persatuan dan kesatuan ABRI bersama masyarakat akan yang setia kepada Pancasila, maka rencana yang jahat yakni PKJ bisa dihancurkan dengan waktu yang singkat dibawa pimpinan Bapak Soeharto.

Saudara-saudara sebangsa setanah air Indonesia, yang tercinta.

Dengan demikian geromobolan PKI serta antek-anteknya hancur di tanah tercinta berkat kesiapan dan kebersatuan bangsa Indonesia. Bahkan sampai sekarang jangan sampai fahain-faham komunis tumbuh di negara Indonesia tercinta.

Saudara-saudara sebangsa setanah air Indonesia yang tercinta,

Ternyata langkah PKI tersebut sama sekali tidak diizinkan oleh Allah, tidak diridlai-Nya, karena menyimpang dari falsafah Pancasila dan syariat Islam. Kita bangsa Indonesia haruslah mengakui, bahwasannya Pancasila itu sakti karena telah diridlai olehAllah Swt, terbukti diombang-ambingkan oleh PKI tetap sakti tidak berubah sedikitpun. Dengah,peristiwa yang begitu nyaris, maka hal ini sesuai dengan janji Allah sebagaimana yang termuat dalam firman Allah yang berbunyi

pidato kesaktian pancasila

Artinya :

Katakanlah hai Muhammad Bahwa yang benar (haq) itu telah datang dan yang bathil itu telah lenyap. Sesungguh-nya yang bathil itu pasti lenyap.

Saudara-saudara sebangsa setanah air Indonesia, yang berbahagia..

Kita harus yakin atas janji Allah tersebut, akan tetapi kita harus berusahaa dengan usaha tersebut, tidak boleh hanya mengandalkan, dalam hal menghabisi PKI. Tanpa adanya kesiapan dan kebersatuan ABRI, masyarakat yang setia dengan Pancasila, maka jangan berharap menjadi reahta seperti sekarang ini, yakni PKI terkikis habis dari bumi Indonesia.

Dunikian yang dapat saya sampaikan dalam pidato pada peringatan hari Kesaktian Pancasila. Mudah-mudahan Pancasila tetap kokoh untuk selamanya, Mudah-mudahan bangsa, Indonesia telap jaya selamanya dengan falsafah Pancasila. Kurang lebihnya pembicaraan kami mohon maaf. Wassalamu’alaikum W.ii ahmatullahi Wabarakaatuh.

 

 

beberapa contoh yang merupakan teks pidato. Semua contoh meliputi tentang pidato bahaya narkoba, pidato perpisahan, pidato kebersihan, pidato pendidikan, dan yang terakhir pidato moral atau pendidikan karakter. Contoh pidato bahasa jawa tentang narkoba, contoh pidato bahasa jawa tentang pendidikan, contoh bahasa jawa tentang kebersihan, contoh pidato bahasa jawa tentang perpisahan, contoh pidato bahasa jawa tentang kesehatan, dll.Dari mulai contoh yang pertama hingga akhir silahkan bisa dijadikan untuk referensi bagi yang membutuhkan.

 

 Contoh Naskah Pidato Singkat dalam Berbagai Tema



Banyak sekali Contoh pidato yang tersedia disini dari Contoh pidato bahasa jawa, Contoh Pidato Bahasa Sunda, contoh pidato bahasa inggris singkat, contoh pidato bahasa inggris tentang pendidikan
,contoh pidato bahasa inggris tentang covid-19, pidato bahasa inggris tentang akhlak, contoh pidato bahasa inggris singkat tentang islam, materipedia.my.id, pidato bahasa inggris singkat tentang pendidikan, contoh pidato bahasa inggris tentang lingkungan, contoh pidato bahasa inggris tentang menjadi diri sendiri, contoh pidato bahasa jawa tentang pendidikan, contoh pidato bahasa jawa tentang covid-19, contoh pidato bahasa jawa tentang perpisahan, contoh pidato bahasa jawa tentang menuntut ilmu, contoh pidato bahasa jawa tentang kesehatan, pidato bahasa jawa tengah, pidato bahasa jawa krama, pidato bahasa jawa singkat tentang kebersihan .

 

Selalu Kunjungin Selalu materipedia.my.id Untuk Mendapatkan Pidato Terbaru

 

Posting Komentar untuk "Contoh Naskah Pidato Tentang Memperingati Hari Kesaktian Pancasila"